Kampanye Prabowo-Gibran, Kades Selotambak Dibidik Bawaslu Kabupaten Pasuruan

Kades Selotambak diduga kampanye Prabowo-Gibran.
Sumber :
  • VIVA Malang/Mochamad Rois

Tidak hanya sampai disana, Arie mengatakan, seluruh undangan yang hadir dalam kegiatan nonton bareng tersebut diberikan kaos berwarna biru muda dan bergambar pasangan capres Parabowo-Gibran.

Mengenal Program Citasama Untuk Pelestarian Hutan Gunung Arjuno

Yang membuat dugaan pelanggaran netralitas itu semakin kuat, kata Arie, para undangan kompak berfoto bersama di depan pendopo milik UD menggunakan kaos pasangan capres Parabowo-Gibran.

"Proses klarifikasi terus kami lakukan dengan mengundang warga yang hadir pada acara tersebut, termasuk Kades UD. Hasil klarifikasi ini akan kami kaji bersama Sentra Gakkumdu Kabupaten Pasuruan," ungkapnya.

Perolehan Kursi DPRD Merosot, Gus Irsyad Mudur Dari Ketua PKB Pasuruan