Maling Motor di Jombang Berakhir Lebaran di Bui

Pelaku ranmor di Jombang diamankan polisi
Sumber :
  • Elok Apriyanto

Korban melihat warga berlarian ke arah utara mengejar seseorang yang diteriaki maling itu pun akhirnya ikut berlari mengejar pelaku.

Kepala Kantor Imigrasi Malang Bertemu Panglima Divisi Infanteri 2 Kostrad Bahas Isu Strategis

"Korban baru tahu, setelah dijelaskan tetangganya kalau ternyata motor yang dicuri adalah miliknya. Namun oleh si maling, motornya ditinggalkan di jalan kampung karena takut dikejar warga," tuturnya

Lantaran warga yang mengejar pelaku sangat banyak, akhirnya pelaku dapat diamankan. Saat itu kebetulan ada anggota patroli yang melintas sehingga pelaku akhirnya diserahkan ke Polsek Jombang.

Viral Pemuda di Jombang Ditelanjangi di Hotel Usai Kedapatan Sekamar dengan Istri Orang

"Pelaku ini lari ke area persawahan namun akhirnya bisa diamankan warga dan anggota yang patroli. Pelaku langsung dibawa ke Polsek," ujarnya.

Atas adanya peristiwa tersebut, korban mengalami kerugian sekitar Rp 3.700.000. Sementara untuk pelaku kini menjalani pemeriksaan di Mapolsek.

Moch Karis Daftar Jadi Bakal Calon Wali Kota Malang Lewat PDI Perjuangan

"Pelaku kita jerat dengan pasal 363 KUHP, tentang tindak pidana pencurian kendaraan bermotor atau curanmor," tuturnya.