Versi Pengamat, Anies Lebih Dekat Secara Psikologis Dengan Surya Paloh

Versi Pengamat, Anies Lebih Dekat Secara Psikologis Dengan Surya Paloh
Sumber :

 "Tapi, kalau PDIP nimbrung di sana, dia mungkin nggak mau. Karena dia (Surya Paloh) nggak jadi king maker," tutur Refly.

Satreskrim Polres Batu Bongkar Perjudian Sabung Ayam di Giripurno

Dia juga menyinggung soal peran Paloh dalam pembentukan Kabinet Indonesia Maju di periode kedua Jokowi ini juga kurang terlihat. Berbeda dengan periode pertama Jokowi, Paloh dan Nasdem bisa menempatkan kadernya sebagai Jaksa Agung.

Lalu, Refly mengatakan kemungkinan Paloh akan memilih antara Anies dan Ganjar ditentuan kemungkinan dari pendekatan psikologis. Dari chemistry, menurutnya Paloh lebih dekat dengan Anies ketimbang Ganjar. 

Cabor BMX Kota Batu Terancam Gagal Jadi Tuan Rumah Porprov 2025

"Cuma masalahnya adalah dari sisi pendekatan psikologis, atau chemistry mungkin sama Anies. Karena Surya Paloh sama Anies jauh lebih punya history," jelas Refly. Sementara, Refly mengaku tak pernah melihat Ganjar bertemu dengan Paloh dalam suatu momen tertentu. "Saya nggak pernah lihat Ganjar ketemu dengan Surya Paloh loh. Pernah nggak, dengar?" tanya Refly ke Hendri Satrio yang jadi teman diskusi di podcast-nya.

Kemudian, dia menganalisa kenapa Ganjar bisa masuk rekomendasi bursa capres Nasdem. Padahal, tak punya kedekatan dengan Paloh. "Karena itu tadi dia melihat toleh kiri, toleh kanan. Kita juga mesti menghitung dia kan juga pengusaha. Dia juga politisi. Dia juga pemilik media," sebut Refly.

Jadwal Lengkap Pertandingan Perempat Final Piala Asia U23 2024