Fokus Kembangkan Talenta Digital Melalui Program Accelerator

Fokus Kembangkan Talenta Digital Melalui Program Accelerator
Sumber :

Keempat, yakni Kenalin, yang merupakan program pengenalan profesi digital. Dalam hal ini, Ngalup.Co berkolaborasi dengan speaker dari tim intern (magang) Finansialku dan Ruang Guru.

Dirjen HAM dan Pimpinan UPT Kemenkumham Jatim Kunjungan Kerja ke PT Taspen Cabang Malang

Kelima, yakni program Expert Menjawab, merupakan program sharing session, yang menjawab pertanyaan tentang profesi digital. Dalam program ini, menghadirkan CEO Crevolutionz, Ayrton Eduardo.

Keenam, yakni berkolaborasi dengan startup Mekari dan Himpunan Pengusaha Muda Indonesia (HIPMI) BPC Malang, untuk membuat pembukuan digital yang menunjang sisi proesional pengusaha baru.

Semakin Jauh Dari Zona Degradasi, Arema FC Tetap Gaspol

Ketujuh, yakni program Santri Digicamp, yang berkolaborasi dengan Jagoan Hosting Indonesia. Kegiatan tersebut memberikan pelatihan dan inkubasi pembuatan website terhadap para santri di pondok pesantren dan yayasan. 

Kedelapan, yakni Moklet Youth Digitalent (MYD), yang merupakan program pengembangan dan pendampingan siswa kelas XII agar lebih siap dalam menghadapi karir profesional dalam menghadapi dunia industri.

Kalahkan Korea Selatan U23, Erick Thohir Bangga Indonesia U23 Lolos Semifinal Piala Asia U23 2024

Kesembilan, yakni program Rocket jump, yang memberikan program pelatihan dan pendampingan terhadap mahasiswa Polinema jurusan Teknologi Informasi.

Kesepuluh, yakni programm bertajuk Con.Create (Content Creator Academy) yang berkolaborasi dengan Dinas Pariwisata dan Kebudayaan (Disparbud) Kabupaten Malang dan mendapat dukungan dari GoPlay Indonesia. 

Halaman Selanjutnya
img_title