One Village One Destination, Program Paslon GURU Demi Perkuat Pariwisata Kota Batu
Minggu, 22 September 2024 - 16:46 WIB
Sumber :
- Tim Media Paslon GURU
"Program ini tidak hanya berfokus pada peningkatan jumlah kunjungan wisatawan, tetapi juga pada peningkatan kualitas pariwisata itu sendiri. Kami ingin setiap desa di Kota Batu memiliki karakter wisata yang kuat, sehingga wisatawan akan datang tidak hanya untuk melihat, tetapi juga untuk merasakan pengalaman unik di setiap destinasi," tuturnya.