Tahun Ini Jumlah Pendaftar Mahasiswa Internasional di UMM Meningkat Drastis

Mahasiswa asing di UMM
Sumber :
  • Dok Humas UMM

Mulai dari pemeringkatan kampus dunia QS Stars, Unirank, sertifikasi internasional seperti AUN-QA, IABEE, dan lain sebagainya. Begitupun juga dengan berbagai kontribusi sivitas akademika UMM di kancah dunia, seperti misalnya Subak Bali yang direkognisi oleh Unesco, hingga prestasi mahasiswa yang bertaraf Internasional.

Dosen UMM Ciptakan Jenis Ayam Kampung Petelur Baru

“Tentu ini menjadi energi positif bagi sivitas akademika UMM untuk meningkatkan capaian-capaian internasional sehingga UMM bisa semakin dikenal di level dunia. Bisa dilihat dari sebaran negara pendaftar yang sangat bervariasi. Mulai dari Asia, Afrika, Amerika hingga Eropa. Artinya UMM kian dilirik oleh orang asing untuk dijadikan tempat melanjutkan studi," ujar Nazarudin.