Gunungan Sampah di Pasar Induk Among Tani Kota Batu Dikeluhkan
Jumat, 6 September 2024 - 18:52 WIB
Sumber :
- VIVA Malang (Galih Rakasiwi)
"Ini sudah berulang kali terjadi. Kalau viral di media mereka bau mau bergerak. Kalau tidak viral mereka ya diam saja seperti ini. Dulu sempat didemo warga sekitar pasar juga. Apalagi dari tumpukan sampah itu, juga menimbulkan aliran air lindi kemana-mana," katanya.