Pasuruan Siap Antisipasi Dampak La Nina dan El Nino

BPBD salurkan air bersih ke wilayah yang terdampak kekeringan
Sumber :
  • Hari Mujianto (Pasuruan)

"Meskipun saat ini kita sedang mengalami musim penghujan akibat fenomena La Nina, namun peringatan dini dari BMKG tetap perlu diwaspadai. Kemungkinan terjadinya kekeringan masih bisa terjadi, terutama untuk kebakaran hutan," kata Sugeng.

Ribuan Warga Kecamatan Sumbermanjing Wetan Malang Masih Alami Kekeringan

Pemerintah Kabupaten Pasuruan terus berupaya untuk meminimalisir dampak dari fenomena iklim yang terjadi. Selain penyediaan tandon air, berbagai upaya mitigasi lainnya juga dilakukan, seperti sosialisasi kepada masyarakat mengenai pentingnya menghemat air dan menjaga lingkungan.