Sederet Fakta Penemuan Potongan Tubuh Manusia di Jombang yang Diduga Korban Mutilasi

Petugas saat evakuasi potongan tubuh manusia
Sumber :
  • Elok Apriyanto / Jombang

"Korban meninggal dunia karena adanya luka bacok, sebelum meninggal dunia, dan adanya luka bacok setelah korban meninggal dunia," kata Aldo. 

Akhirnya Polisi Bekuk 3 Anggota Gangster yang Bacok Pemuda di Tembelang Jombang

Selain itu, ahli forensik dokpol RS Bhayangkara juga mengungkapkan adanya keadaan korban dalam kondisi kekurangan oksigen. Dimana, kemungkinan korban ini dibekab oleh pelaku, untuk memastikan perempuan tersebut meninggal dunia.

Tak hanya itu ahli forensik juga mengungkapkan adanya luka bacok di dada sebelah kiri dan kanan. Dan luka bacok setelah korban meninggal pada bagian lutut kiri dan kanan. 

Terungkap, Pelaku Mutilasi di Jombang Sempat Cekcok hingga Berkelahi dengan Korban

9. Polisi himbau masyarakat untuk melapor ke Polisi bila ada kerabat yang hilang.

Adanya temuan potongan tubuh jasad perempuan, Satreskrim Polres Jombang, menghimbau pada masyarakat di seluruh Indonesia agar segera menghubungi Polres Jombang, bila ada anggota keluarga yang hingga kini belum diketahui keberadaannya.

Pelaku Mutilasi di Jombang Dikabarkan Ditangkap Polisi

"Saya imbau pada masyarakat, wilayah Jombang khususnya, ataupun wilayah seluruh Indonesia, siapa tau ada keluarganya yang seminggu kebelakang atau 5 hari kebelakang, hilang jejaknya, tolong diidentifikasikan, siapa tau cocok dengan apa yang kita identifikasi oleh dokter forensik," ujar Aldo.