Fenomena Alam, Buah Pisang di Jombang Bertandan 3

Pisang Berlin bertandan 3, milik Bambang.
Sumber :
  • Elok Apriyanto / Jombang

"Ini muncul tiga tandan, setelah hampir 1 tahunan sejak tanam pisang ulin ini dan berbuah," tuturnya.

Mengenal Program Citasama Untuk Pelestarian Hutan Gunung Arjuno

Ia mengaku pisang berlin atau ulin, sangatlah cocok untuk hidangan menyambut tamu, karena ukurannya kecil-kecil.

"Pisang ulin ditanam rencananya untuk di sajikan untuk tamu karena buahnya kecil-kecil dan cocok untuk untuk suguhkan tamu dan perawatan sangatlah mudah," katanya.

Perolehan Kursi DPRD Merosot, Gus Irsyad Mudur Dari Ketua PKB Pasuruan

Meski berbuah tidak pada umumnya, Bambang mengaku nanti bila buah pisang berlin miliknya masak, akan tetap dipanen kisaran 3 bulan sampai 4 bulan kedepan.

"Pisang berlin baru ada di sini bisa bertandan 3 kebanyakan cuma bertandan 1 dan ini fenomena langka pisang berlin bertandan 3 ini," ujarnya.

DPC PKB Kabupaten Pasuruan Kompak Berjuang Menangkan Gus Mujib di Pilkada 2024

Sementara itu, Sogol (71 tahun) warga sekitar, mengaku baru pertama kali melihat pohon pisang berlin yang bertandan 3.

"Ya baru kali ini lihat pisang aneh. Dulu saya mengetahui pohon pisang Berlin bertandan 3 ini sejak muncul jantung pisangnya dan sampai sekarang tetap ada pohon pisangnya," tutur Sogol.