30 Adegan Diperagakan Tukang Potong di Jombang saat Habisi Nyawa Karyawan Indomaret

Pelaku pembunuhan saat reka ulang pembunuhan.
Sumber :
  • Elok Apriyanto/Jombang

Dengan kesesuaian ini, lanjut Soesilo, maka motif pembunuhan yang dilakukan oleh tersangka terhadap korban, masih sama yakni, tersangka sakit hati karena mantan tunangannya kini menjalani hubungan dengan korban.

1 Korban Longsor Jombang Ditemukan Dalam Kondisi Meninggal

"Motifnya, tetap. Yakni pacarnya dulu, atau tunangannya dulu, sekarang berpindah (hati) ke korban, sehingga tersangka sakit hati atau perasaan jengkel," katanya.

Seperti diberitakan sebelumnya, cek-cok soal video yang dikirim melalui aplikasi WhatsApp, FW (26 tahun) tukang potong rambut asal Desa Kedungbetik, Kecamatan Kesamben, Kabupaten Jombang, Jawa Timur, tega membabat habis SA (24 tahun) karyawan Indomaret asal Desa Pakis, Kecamatan Kunjang, Kabupaten Kediri.

Upaya Pencarian Korban Longsor di Jombang Masih Dilakukan, 2 Orang Masih Hilang

Peristiwa perkelahian berujung pembunuhan itu terjadi di dalam barbershop di Jalan Wahidin Sudirohusodo, Desa Sengon, Jombang menggegerkan warga pada Kamis, 9 Januari 2025 malam kemarin.