Aksi Pencurian Sepeda Angin pada Area Parkiran Masjid di Jombang, Terekam Kamera CCTV

Pelaku pencurian sepeda saat terekam kamera CCTV.
Sumber :
  • Elok Apriyanto / Jombang

"Gak ya, karena di sini banyak orang yang keluar masuk. Makanya kita kesulitan untuk mengidentifikasi," tuturnya.

Kantor Imigrasi Kelas I TPI Malang Punya Tim Khusus Pelayanan Paspor Calon Jemaah Haji

Ia menyebut dari rekaman kamera CCTV, usai pelaku mencuri sepeda angin, pelaku langsung membawa kabur sepeda ke arah barat atau ke arah Jombang.

"Setelah ngambil sepeda, lari ke arah barat. Keluar dari pintu selatan sebelah barat," katanya.

Gagal Nyalip Pengendara Motor PCX Tabrak Truk di Jombang hingga Tewas

Saat ditanya apakah sebelumnya pernah ada peristiwa pencurian yang serupa, ia mengaku pernah ada dan pencurian itu terjadi beberapa bulan yang lalu.

"Ya pernah ada, sekitar 6 bulan yang lalu. Yang hilang sepeda angin milik anak sekolah MI," ujarnya.

105 Anggota PPK Pilkada Jombang 2024 Resmi Dilantik KPU

Setelah mengetahui sepeda angin miliknya dicuri maling, pihaknya mengaku sempat menawarkan pada korban untuk melaporkan peristiwa yang dialami korban ke Polsek setempat. Namun, korban enggan melapor.

"Korban sempat kita tawari untuk melaporkan ke pihak kepolisian, gak tau pertimbangannya apa, yang jelas korban gak mau melapor ke polisi," tuturnya.

Halaman Selanjutnya
img_title