Polisi Ungkap Organ Dalam Bagian Perut Korban Mutilasi di Jombang Hilang

Kasat Reskrim Polres Jombang AKP Aldo Febrianto
Sumber :
  • Elok Apriyanto / Jombang

"Perkiraan dari dokter forensik itu meninggal antara tanggal 31 sampai tanggal 1," tuturnya.

Setubuhi Anak SD 2 Orang di Jombang Diamankan Polisi

Hingga kini, polisi masih terus mencari keberadaan kepala beserta organ tubuh bagian perut dari perempuan yang termutilasi tersebut.

"Saat ini masih kita lakukan terus upaya penyidikan, dengan dibantu dua tim dari subdit Jatanras Polda Jatim. Dan kita kemarin juga dibantu relawan untuk mencari bagian kepala pada radius 5 kilometer ke utara maupun ke selatan dari titik penemuan," ujar Aldo.

Polisi Ingatkan Agen dan Pangkalan di Jombang Jual LPG 3 Kg Sesuai Ketentuan

Seperti diberitakan sebelumnya, pencari ikan di Dusun Japanan, Desa Japanan menemukan potongan tubuh manusia di dalam dua karung plastik.

Diduga potongan tubuh yang ada di dua karung plastik warna putih itu, merupakan korban mutilasi. Dan berjenis kelamin perempuan, usia sekitar 25 hingga 35 tahun.

Identitas Masih Buram, Polisi Sebar Ciri-ciri Mayat Mr X Korban Mutilasi di Jombang