Dua Awan Pemicu Hujan Muncul di Jombang, Sejumlah Daerah Rawan Hujan Lebat

Ilustrasi hujan
Sumber :
  • VIVA/Satria Zulfikar

Untuk itu, BPBD Kabupaten Jombang menghimbau paada masyarakat untuk selalu waspada terjadinya bencana hidrometeorologi.

Debat Akhir Pilkada Jombang: Paslon Petahana Beber Bukti Capaian, Penantang Umbar Janji

"Dihimbau untuk tetap waspada dan melihat kondisi alam sekitar, jika ada angin kencang, hujan deras untuk mewaspadai diri," tuturnya.

Dan apabila memang terjadi, hal-hal yang tidak diinginkan, maka BPBD Kabupaten Jombang, akan siap memberikan bantuan.

Bertemu Petani di Jombang, Paslon 1 Janji Bawa Bunga Pacar Air Ekspor ke Luar Negeri

"Bisa koordinasi dengan perangkat Desa, pemerintah Desa hingga kecamatan. Dan bisa langsung menghubungi BPBD Kabupaten Jombang, agar bisa dilakukan penanganan segera," katanya.

Sedangkan untuk informasi perkembangan cuaca, maupun dampak dari awan tersebut, masyarakat bisa mengakses media sosial milik BPBD Kabupaten Jombang.

Pukuli dan Gasak Hp Pelajar, Warga Kecamatan Megaluh Jombang Dibekuk Polisi

"Update harian, setiap perubahan cuaca, bisa didapatkan di media sosial. Dan perkembangan akan selalu diinformasikan kepada masyarakat," ujarnya.