Wali Kota Malang Siapkan Kompensasi Untuk Angkot atas Kebijakan Satu Arah

Demo sopir angkot tolak satu arah di Kayutangan Heritage
Sumber :
  • Viva Malang

Selain itu, mereka juga akan melakukan evaluasi bus sekolah yang selama ini menjadi angkutan gratis untuk siswa di Kota Malang. Sebab, bus ini sebelumnya di protes para sopir angkot karena membuat para siswa di Kota Malang tidak lagi memanfaatkan angkot untuk berangkat sekolah.

Semakin Jauh Dari Zona Degradasi, Arema FC Tetap Gaspol

"Sehingga subsidinya kepada siswa agar tidak perlu menunggu dan menempel di angkot. Subsidinya nanti senilai Rp5 miliar sampai Rp6 miliar. Karena yang saya pikirkan bukan hanya untuk kesejahteraan satu dua orang saja, tapi semua sopir angkot," tutur Sutiaji.