Pelaku Pembunuh Ibu Rumah Tangga di Pasuruan Ditangkap Polisi
Kamis, 9 November 2023 - 23:04 WIB
Sumber :
- Mochamad Rois / Pasuruan
Pelaku juga tergolong rapi dalam beraksi. Sebab, tidak ada teriakan korban yang terdengar oleh para tetangga disekitar rumah. Meski hasil pemeriksaan awal korban ditikam.
Bayu menuturkan, dengan melihat kondisi jenazah korban saat itu. Kemungkinan kuat korban melakukan perlawanan. Sebab hasil olah TKP, polisi melihat banyak ceceran darah di dalam rumah korban dan juga ada ceceran darah di depan pintu samping rumah korban, namun telah dibersihkan oleh pelaku.