Dana Mengendap di Bank, Sri Mulyani Sorot Wilayah Jatim

Dana Mengendap di Bank, Sri Mulyani Sorot Wilayah Jatim
Sumber :

“Bapak Ibu sekalian nanti akan perlu melihat, apa yg menjadi kendala, dan kalaupun Rp 233 triliun kita belanjakan, mayoritas Rp 113 triliun adalah untuk bayar gaji yang udah nggak mikir lagi tuh. Yang belanja barang, belanja modal, hanya Rp 12 triliun, tahun lalu Rp 14 triliun, belanja lainnya Rp 44 triliun” ujar dia.

Momen Lebaran, Incumbent Panasi Mesin Pemenangan Pilkada 2024 di Jombang

Perempuan yang akrab disapa Ani ini mengatakan, pihaknya sudah memberikan pandangan kepada pemimpin daerah, apa saja yang harus diperhatikan saat menggunakan APBD. 

“Bukan karena enggak ada uangnya, transfer kami ke daerah itu rutin memang ada beberapa persyaratan. Tapi tetap daerah sekarang itu masih punya Rp200 triliun di bank, jadi ini kan menggambarkan ada ironis, ada resources, ada dananya tapi enggak bisa dijalankan,” tandas dia.

Namanya Masuk Bursa Pilkada Jombang, Ini Penjelasan Pj Bupati Jombang Sugiat