Viking Sanjung Aremania Pelopor Perdamaian antar Suporter Di Indonesia

Aksi koreografi Curvasud Arema di tribun 12
Sumber :
  • Viva Malang

"Kalau besok sukses, Aremania yang menjadi pelopor. Saya sama Aremania 87 itu sudah kagum, sejak tahun 90 an saya itu sudah melihat suporternya," ujar Heru. 

Aksi Brilian Ernando dan Gol Komang Bawa Indonesia U23 Menang 1-0 Atas Australia U23

"Saya kesini tidak merasa takut, nyaman di Malang. Kami ingin menjadi tamu yang baik dan mendukung Aremania menjadi suporter yang berinisiatif perdamaian suporter Indonesia," tambahnya. 

Sementara itu, salah satu dirigen Aremania atau Capo Curvasud Arema, yakni Yonnesa mengaku mereka respek dengan upaya yang dilakukan oleh perwakilan Aremania dan Viking. 

Pj Wali Kota Malang Sebut Pipa Bocor Hingga Tanah Ambles Akibat Akumulasi Kendaraan Besar

"Saling respek mawon nggih (saja ya)," tutur Yonesa melalui pesan singkat whatsapp.