Antisipasi Banjir, Warga Gotong Royong Bersihkan Sungai Wrati Pasuruan

Gotong-royong warga bersih sungai DAS Sungai Wrati
Sumber :
  • VIVA Malang (Hari Mujianto/Pasuruan)

Sudiman juga menghimbau masyarakat dan perusahaan di sekitar sungai untuk tidak lagi membuang sampah sembarangan. 

"Sungai adalah sumber kehidupan. Mari kita jaga bersama agar tidak terjadi banjir dan pencemaran lingkungan," tegasnya.

Kegiatan bersih-bersih sungai Wrati ini diharapkan dapat menjadi contoh bagi masyarakat lainnya untuk turut serta menjaga kebersihan lingkungan. Dengan kepedulian bersama, diharapkan masalah banjir di daerah aliran sungai Wrati dapat teratasi.