Tahun Ini, Buruh Tani Tembakau dan Buruh Pabrik Rokok di Jombang Bakal Terima BLT

Kepala Dinas Sosial Jombang, Hari Purnomo
Sumber :
  • Elok Apriyanto / Jombang

Ia menjelaskan usulan penerima BLT cukai ini, berdasarkan data yang diajukan Desa, melalui rapat musyawarah Desa yang melibatkan BPD dan tokoh masyarakat.

Cegah Aksi Pencurian, Polres Jombang Lakukan Patroli Rumah Kosong yang Ditinggal Mudik

"Selanjutnya usulan diajukan ke Dinas Pertanian, diverifikasi untuk menyesuaikan kuota. Dan akan disesuaikan dengan kuota yang ada," tuturnya.

"Kriteria penerima BLT cukai ini, diutamakan bagi buruh tani, yang tidak memiliki lahan pertanian," kata Lasiman.

Arus Mudik dan Balik Lebaran, Pengguna Jalan Wajib Patuhi Aturan Lalu Lintas di Jombang

Ia mengaku APTI hanya mengetahui, besaran kuota penerima BLT cukai tersebut.

"Kalau APTI, mengetahui kuota penerima, kalau merekomendasikan itu bukan kewenangan APTI," ujarnya.

Lebaran ke 3 di Jombang, Antrian Kendaraan Mengular dari SPBU hingga Mengkreng