Harga Tiket Proliga di Malang Mulai Rp60 ribu Hingga Rp150 ribu

Rilis Proliga Malang
Sumber :
  • Istimewa

Di sisi lain selaku tuan rumah, srikandi muda Jakarta Elektrik PLN optimis tampil apik pada laga kedua putaran kedua kompetisi bola voli PLN Mobile Proliga 2023 menghadapi Jakarta Popsivo Polwan pada hari ini.

16 Karang Taruna di Malang Sukses Bangun Potensi Desa Lewat Ramadan Heppiii

Ditopang oleh duo Azerbaijan yaitu Katerina Zhidkova yang saat ini masih menjadi top scorer dan Odina Aliyeva, permainan srikandi muda seperti, Annisa Siti Rahmawati, Juhaidar Yus Aini, Junaida Santi dan punggawa lainnya kini semakin solid dan apik.

“Pada putaran kedua ini tim kami sudah jauh lebih solid. Kami yakin tim kami akan bangkit di Malang. Jajaran pelatih sudah melihat kekuatan tim lawan dan optimis dapat memenangkan pertandingan melawan Jakarta Popsivo Polwan,” tutur Arsyadany.

Live Streaming Indonesia U23 vs Australia U23 di RCTI+ dan Vision+

Selain menghadapi, Jakarta Popsivo Polwan, pada Minggu kedua putaran kedua ini, PLN juga akan menghadapi juara bertahan Bandung Bank BJB Tandamata pada Minggu, 12 Februari 2023.