Pegiat Sejarah Mencari Hari Lahir DPRD Kota Malang

FGD penelusuran sejarah dan hari lahir DPRD Kota Malang
Sumber :
  • Viva Malang/Uki Rama

Sementara, Ketua Komisi D DPRD Kota Malang, Amithya Ratnanggani mengatakan, penelusuran cukup penting karena menjadi catatan warisan sejarah bagaimana kiprah dan perjalanan DPRD Kota Malang dari masa ke masa. 

DPRD Kota Malang Tegaskan Ranperda Kota Layak Anak Segera Jadi Perda

"Saya harap di manuskrip ini dapat muncul barangkali ada peristiwa apa yang menjadi titik balik perubahan kita. Jadi kita mempelajari sejarah supaya nanti kedepannya kita bisa menjadi lembaga yang lebih baik berkaca kepada semua yang sudah tertulis di manuskrip," kata Amithya.