Kemenangan Atas Arema FC Bikin Mental Pemain Persib Kembali Bangkit

Tyronne Del Pino merayakan gol ke gawang Arema FC
Sumber :
  • Dok Instagram Persib Official

Dia menyebut pertandingan di Liga 1 masih panjang jika ingin berbicara peluang juara maka pemain harus fokus meraih poin disetiap pertandingan. 

Misi Bertahan di 4 Besar Arema FC Incar Kemenangan atas Dewa United

"3 poin yang penting, bagi kami setiap laga adalah final. Pertandingan, perjalanan masih panjang artinya kita masih harus tetap fokus konsisten di setiap pertandingan," tutur Tyronne.