Unik, Gereja di Jombang Buat Pohon Natal dari Ratusan Sapu Lidi Sambut Natal

Guru Injil GKJW Jemaah Jombang, Achmad Sholeh.
Sumber :
  • VIVA Malang (Elok Apriyanto/Jombang)

"Dibutuhkan 150 sapu lidi, proses pengerjaan 3 Minggu dengan ketinggian 6 meter," tuturnya.

Ia pun menyebut bahwa pada momentum natal ini, para jemaat membuat tema 'Marilah Sekarang Kita Pergi Betlehem' (Bdk. Lukas 2:15). Hal ini diharapkan agar jemaat gereja selalu damai dan sejahtera. 

"Harapan natal tahun ini semoga semakin kokoh persatuan kesatuan dan damai sejahtera dan natal mampu senantiasa merambah semua ciptaan," katanya.