Cerita Kuliner Mie Cendana di Pasar Klojen Malang, Dari Sepi hingga Didatangi Wisatawan Luar Kota

Suasana makan Warung Mie Cendana di Pasar Klojen
Sumber :
  • Instagram Mie Cendana

''Melihat situasi seperti ini, saya menjadi terharu dan ikut bangga bisa kembali meramaikan geliat pasar tradisional. Semoga bisa menjadi semangat baru di pasar-pasar lainnya,'' harapnya.

Sebagai informasi, Mie Cendana sendiri menyajikan olahan mie dengan bumbu otentik khas resep mereka sendiri dengan harga terjangkau. Ada dua menu di sana, yakni Mie Goreng dan Mie Kuah Kolagen yang hanya dibandrol seharga Rp15 ribu saja.

Merasakan olahan mie ini sudah setara dengan anda menikmati makan mie ramen di restoran atau cafe ekslusif dengan harga di atas Rp35 ribu. Warung Mie Cendana buka setiap hari, kecuali hari Jum’at mulai pukul 07.00 sampai habis.